3 Aplikasi Antivirus Gratis Untuk Android

aplikasi antivirus gratis untuk android

PEMBERSIH virus merupakan perangkat lunak yang bisa melindungi perangkat pribadi dari virus. Virus sendiri bisa menyebar melalui program-program yang digunakan setiap harinya seperti email, pencarian web serta media sosial. Bahkan, pengunduhan perangkat lunak juga bisa membahayakan perangkat kamu. Maka dari itu kamu memerlukan aplikasi antivirus untuk melindungi perangkat komputer yang digunakan. Jika kamu sedang mencari aplikasi antivirus gratis untuk android serta aman digunakan, ini dia daftarnya.

1. Avast Mobile Security

avast antivirus android

Bacaan Lainnya

Aplikasi anti virus gratis satu ini  merupakan satu dari beberapa aplikasi anti virus yang paling direkomendasikan pada android. Aplikasi ini dikatakan demikian karena dengan satu kali sentuhan sudah mampu memindai berbagai aplikasi dari perangkat android kamu dari trojan yang berbahaya.

Selain memiliki fitur tersebut avast juga mempunyai perlindungan yang lengkap untuk spyware serta virus. Akan tetapi avast ini memiliki pembelian dalam aplikasi, dan biasanya menuntut pengguna menghapus iklan dengan mengaktifkan fitur premium. Penguncian aplikasi, keamanan SIM, serta perangkat kamera. Selain fitur premium pada avast yang memiliki keunggulan fitur gratisnya juga tak kalah menarik dengan memberikan perlindungan pada virus serta ancaman-ancaman lain yang mengancam pengguna android.

Fitur-fitur tambahan dari avast mobile security antara lain memiliki dapat melihat waktu yang dipakai pada setiap aplikasi. Lalu pembersih sampah guna membersihkan cache serta file residu yang tidak penting. Selanjutnya, vault guna mengantisipasi foto-foto dari konten idak bertanggung jawab dan selanjutnya fitur pengaman web untuk memberikan perlindungan saat pengguna memakai halaman.

2. Bitdefender Antivirus Free

Bitdefender Antivirus Free android

Ini merupakan aplikasi pembersih virus yang memberi penawaran dengan perlindungan ke seluruh ancaman yang ada di android kamu. Aplikasi ini juga salah satu aplikasi antivirus yang tergolong ringan. Hal ini dikarenakan pada aplikasi ini dipakai teknologi cloud untuk melakukan pindai cepat. Selain itu, aplikasi ini tidak akan menambah penggunaan baterai bagi pengguna.

Melalui fitur keamanan aplikasi ini memiliki penawaran perlindungan real-time serta bisa memindai aplikasi ketika hendak dipasang. Aplikasi ini mempunyai versi berbayar dan baru bisa diakses dengan gratis setelah uji coba aplikasi setelah 14 hari ke depan. Fitur yang ditawarkan pada versi berbayar hampir mirip dengan fitur pada versi gratisnya.

Fitur tersebut diantaranya bisa lebih canggih,meliputi pemindai malware dengan privasi akun keamanan web, anti pencurian serta pengunci aplikasi. Selain fitur tersebut dalam aplikasi antivirus ini terdapat fitur penting lain, diantaranya.

VPN untuk melakukan akses situs web diblokir, memiliki smart unlock, perlindungan web yang fungsinya memindai adware serta malware saat berselancar di dunia maya serta mempunyai dukungan pasti untuk perangkat android wear.

3. Mobile Security: VPN Proxy & Anti Theft Safe WiFi

 Mobile Security: VPN Proxy & Anti Theft Safe WiFi

Aplikasi ini dalah aplikasi antivirus gratis yang telah populer sejak jaman dahulu. Aplikasi antivirus android satu ini mempunya dua versi yakni gratis dan pro. Fitur-fitur yang disediakan pada versi gratis diantaranya, fitur anti pencurian, kunci keamanan, wifi, penghemat baterai, pembersih memori dan lain sebagainnya.

McAfee memiliki beberapa tampilan yang intuitif serta pada aplikasi ini juga disediakan tutorial untuk menggunakan berbagai fitur pada aplikasi ini. Fitur-fitur lainnya yang ditawarkan aplikasi Mc Afee Mobile Security antara lain:

  • Fitur Anti Thef gunanya menangkap foto dari pengguna yang ingin mengakses ponsel kamu tanpa izin terlebih dahulu,serta mencegah pencuri untuk menghapus data termasuk menghapus aplikasi antivirus tanpa seijin kamu jika terjadi sebuah kehilangan atau pencurian ponsel.
  • Melakukan pembatasan terhadap ad trackers, spam, and targeted ads.*

Pos terkait